Tulisan ini sepertinya wajib saya awali dengan menjelaskan sedikit tentang Minnesota. Negara bagian ini adalah tempat dengan orang-orang yang ramah, toleran, dan baik hati. Sebelum pindahan ke sini, kami sudah mencari tahu tentang negara bagian ini, salah satu hal yang kami temukan adalah bahwa Minnesota adalah tempat yang ramah terhadap minoritas, baik itu imigran, muslim,…
Tag: #Minnesota
Buruh Ketik Partikelir & Ibu Rumah Tangga Hemat Dana
Salah satu teman saya pernah punya proyek iseng dengan membandingkan bagaimana orang melabeli dirinya sendiri dengan apa yang diunggahnya di media sosial. Waktu itu saya melabeli diri saya sendiri sebagai, “guru galau yang terjebak dalam drama tesis”. Ya ampun, suram bener ye kan? Hahaha Waktu berlalu, musim berganti, cara pandang kita melabeli diri sendiri pun…
BREAKING NEWS: #WatikWirobrajan Sudah Tidak Jadi Uptown Girl Lagi!
Iyes. Kami pindahan lagi! Seperti yang saya ceritakan sebelumnya di 14 hari pertama kami di Minnesota, akhir Oktober kami sudah bisa menempati apartemen di kompleks yang dikelola kampus UMN yang sudah kami pesan sejak masih di Indonesia. Resminya kami sudah bisa mulai menempati tempat tinggal kami ini sejak Kamis lalu, tapi karena hari Kamis PakJay…